Resep Lapis Surabaya oleh Trixie Gayatri
Dibawah ini adalah resep Lapis Surabaya. Resep Lapis Surabaya yang dishare oleh Trixie Gayatri bisa menjadi .
Resep Lapis Surabaya
Porsi:
Bahan-bahan
- Untuk setiap lapisan :
- 10 bh kuning telur
- 100 gr gula pasir
- 125 margarin
- 50 gr terigu serbaguna
- 1/2 sdt vanila esens
- Utk lapisan coklat :
- 2 sdm bubuk coklat ditambah 5sdm air, jadikan pasta
- secukupnya Selai strawberry untuk pelapis (sy pakai nutella)
Langkah
-
Kocok kuning telur dan gula hingga mengembang dan kental. Sisihkan.
-
Kocok margarin di tempat terpisah hingga lembut.
-
Campurkan margarin kocok ke adonan telur, aduk rata.
-
Tambahkan terigu (diayak dl) aduk rata, beri esens vanila, kembali aduk rata.
-
Tuang dalam loyang ukuran 20x20x4, panggang selama 15-20 menit dengan api 180dercel. Lakukan tes tusuk.
-
Dinginkan kue, kemudian beri pelapis sesuai selera, kemudian tumpuk dan tekan supaya menempel sempurna.
-
Rapikan pinggiran kue dan potong2 sesuai selera ????
Itulah Resep Lapis Surabaya, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lapis Surabaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lapis Surabaya Kiriman dari Trixie Gayatri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lapis Surabaya Kiriman dari Trixie Gayatri dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2015/01/resep-lapis-surabaya-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.