Resep Es Krim Homemade Ekonomis Kiriman dari Atik Galuh

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Es Krim Homemade Ekonomis Kiriman dari Atik Galuh
  • Resep Es Krim Homemade Ekonomis oleh Atik Galuh

    Dibawah ini adalah cara memasak Es Krim Homemade Ekonomis. Resep Es Krim Homemade Ekonomis yang dibuat oleh Atik Galuh dapat disajikan .



    gambar untuk resep makanan Es Krim Homemade Ekonomis


    Resep Es Krim Homemade Ekonomis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kaleng SKM indomilk putih
    2. 1 kaleng susu bear brand
    3. 4 SDM gula
    4. 5 SDM maizena
    5. 4 gelas air
    6. 1 SDM sp (dicairkan dalam magic com)
    7. 5 bungkus pop ice aneka rasa

    Cara Membuat

    1. Campur susu,gula, maizena,dan air lalu aduk rata

    2. Rebus sambil diaduk sampai meletup letup

    3. Angkat,dinginkan dan bekukan di freezer

    4. Setelah beku garuk adonan dengan garpu lalu mixer dengan kecepatan tinggi sambil dimasukkan sp cair(kurang lebih 30 menit)/sampai mengembang

    5. Bagi adonan menjadi 5 bagian, kemudian masukkan pop ice dan mixer lagi sampai pop ice rata

    6. Tuang ke dalam wadah dan siap dibekukan kembali

    7. Setelah beku...es krim nya siap untuk dinikmati

    8. Selamat mencoba ??




    Demikianlah Resep Es Krim Homemade Ekonomis, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Es Krim Homemade Ekonomis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Krim Homemade Ekonomis Kiriman dari Atik Galuh diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Es Krim Homemade Ekonomis Kiriman dari Atik Galuh dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2016/09/resep-es-krim-homemade-ekonomis-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==