Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia oleh Rini Musriyah
Berikut ini adalah resep memasak Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia. Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia yang dishare oleh Rini Musriyah bisa disajikan 1 porsi.
Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 20 gram Ikan Kakap
- 1/2 ruas Jahe
- secukupnya Minyak Wijen
- secukupnya Beras Putih
- 2 buah Jamur Kancing (Champignon, Portabello)
- 10 gram Bawang Bombay
- 1 siung Bawang Putih
- 300 ml Kaldu Ayam
- secukupnya Air
- 1 batang Seledri
- 1 batang Daun Kemangi
- secukupnya Wortel
- secukupnya Garam
- secukupnya Lada Hitam
- 2 butir Telur Puyuh
- secukupnya Basil
- secukupnya Minyak Zaitun (Olive Oil)
Cara Membuat
-
Siapkan bahan
marinasi ikan selama 10 menit : ikan kakap, minyak wijen, jahe, sedikit bawang putih, lada hitam dan sedikit air.
-
Panaskan wajan, beri minyak zaitun. tumis bawang bombay dan bawang, masak hingga harum
-
masukkan jamur champignon, masak hingga sedikit layu
-
Tuang beras. masak sebentar
-
masukkan wortel yang sudah di iris dan ikan yang sudah dimarinasi.
-
tuang air kaldu sedikit demi sedikit, beri basil kering, masak beras hingga menjadi nasi dan tanak.
tuang ke dalam piring/mangkuk rendah, tuang Risotto Ikan Jamur, tabur dengan cincangan seledri, daun kemangi segar dan telur puyuh.
- tutup wajan, agar nasi cepat matang.
- bila nasi belum matang, bisa ditambah sedikit air.
Itulah tadi Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia Dari Rini Musriyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sea Bass Champignon Herbs Risotto ala Asia Dari Rini Musriyah dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2016/09/resep-sea-bass-champignon-herbs-risotto.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.