Resep RAWON Kiriman dari hanhanny

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep RAWON Kiriman dari hanhanny
  • Resep RAWON oleh hanhanny

    Inilah resep masakan RAWON. Resep RAWON yang dishare oleh hanhanny bisa menjadi .



    gambar untuk resep makanan RAWON


    Resep RAWON


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr daging sapi sandung lamur
    2. 1000 ml /atau secukupnya air utk merebus daging
    3. Minyak goreng utk menumis bumbu
    4. bumbu halus ditumis :
    5. 10 siung bamer
    6. 6 siung baput
    7. 2 batang sereh ambil putihnya
    8. 4 buah kluwak (rendam dlu dgn airpanas skitar 15 mnit sblom dihaluskan)
    9. 1 ruas lengkuas
    10. 2 cm jahe
    11. 1 sdt ketumbar
    12. 4 butir kemiri
    13. 2 buah cabe merah besar buang bijinya
    14. 1 sdm air asam,
    15. secukupnya gula pasir
    16. secukupnya garam
    17. secukupnya kaldu bubuk/penyedap
    18. pelengkap :
    19. 3 lembar daun jeruk
    20. 2 lembar daun salam
    21. Kecambah kecil
    22. Jeruk nipis
    23. Sambel terasi
    24. Daun seledri
    25. Daun bawang
    26. Kerupuk udang
    27. Bawang goreng
    28. Telur Asin
    29. Nasi jgn lupa hehe...

    Cara Membuat

    1. Bersihkan daging sapi potong2 sesuai selera.

    2. Rebus daging sampai empuk kmudian masukan bumbu halus yg sdh ditumis,daun salam,daun jeruk,garam,gulpas dan kaldu bubuk scukupnya,aduk rata.

    3. Hampir matang keseluruhan masukan irisan daun bawang,daun seledri, didihkan sbntar,matikan api.

    4. Sajikan rawon dengan pelengkapnya,hmm..makyuzzzz....




    Itulah tadi Resep RAWON, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep RAWON diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep RAWON Kiriman dari hanhanny diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep RAWON Kiriman dari hanhanny dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2017/04/resep-rawon-kiriman-dari-hanhanny.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==