Resep Ogura mocca with nougat By Dewi Sulistiawan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ogura mocca with nougat By Dewi Sulistiawan
  • Resep Ogura mocca with nougat oleh Dewi Sulistiawan

    Berikut ini cara memasak Ogura mocca with nougat. Resep Ogura mocca with nougat yang dishare oleh Dewi Sulistiawan dapat disajikan 1 loyang.



    gambar untuk resep makanan Ogura mocca with nougat


    Resep Ogura mocca with nougat


    Porsi: 1 loyang

    Bahan-bahan

    1. 100 gram tepung kunci
    2. 10 gram tepung maizena
    3. 2 bungkus goodday rasa mocca
    4. 80 ml susu uht
    5. 60 ml minyak goreng
    6. 1/2 sdt pasta mocca
    7. 7 butir telur
    8. 100 gram gula pasir
    9. toping:
    10. 150 gram kacang tanah tanpa kulit yg telah disangrai
    11. 150 gram gula pasir

    Cara Membuat

    1. Pisahkan putih telur dan kuning ny

    2. Mikser sampai mengembang putih telur dan gula pasir (konsistensi softpeak) sisihkan

    3. Mikser kuning telur, susu, minyak goreng dan pasta mocaa

    4. Masukan tepung terigu,tepung maizena,goodday aduk sampai rata

    5. Campur secara bertahap putih telur kedalam adonan menggunakan tehnik aduk balik sampai tercampur rata

    6. Tuang kedalam loyang yg telah diberi kertas roti,panggang di suhu 160° selama 50 menit dengan tehnik marine au brand

    7. Setelah kue matang letakan di cooling rak, tunggu sampai uap panas hilang

    8. Buat nougat dengan cara memasak gula pasir diatas api sampai mencair dengan sendiri ny. Taburkan kacang tanah,aduk sampai rata

    9. Letakan nougat di wadah yg telah diberi margarin,lalu ratakan. Setelah nougat mengeras, dibuat menjadi serpih2an agar mudah dibuat untuk taburan

    10. Kue di olesi dengan whipcream dan taburkan nougat.




    Demikianlah tadi Resep Ogura mocca with nougat, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Ogura mocca with nougat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ogura mocca with nougat By Dewi Sulistiawan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ogura mocca with nougat By Dewi Sulistiawan dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2018/02/resep-ogura-mocca-with-nougat-by-dewi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==