Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo Karya DapoerAy's

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo Karya DapoerAy's
  • Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo oleh DapoerAy's

    Berikut ini adalah cara memasak Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo. Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo yang ditulis DapoerAy's bisa menjadi .



    gambar untuk resep makanan Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo


    Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 piring nasi dingin
    2. 3 sdm minyak sayur
    3. 3 sdm kecap asin
    4. 1 sdm garam / sesuaikan selera, jangan dimasukkan sekaligus
    5. Bumbu halus :
    6. 8 bh cabe ijo keriting
    7. 7 buah rawit ijo
    8. 3 butir kemiri
    9. 1 genggam udang kecil/ebi
    10. 6 siung bawang merah
    11. 4 siung bawang putih
    12. Lauk pemdamping :
    13. Telur dadar
    14. Ayam goreng, sesuaikan selera/apa yg tersedia di rumah

    Langkah

    1. Siapkan nasi dan bumbu halus.

    2. Panaskan minyak sayur, tumis bumbu halus sampai harum, beri 3 sdm air, masak bumbu sampai bener2 matang. Tambahkan kecap asin dan nasi, aduk rata sampai nasi tercampur bumbu. Tambahkan garam dan kaldu bubuk jika suka (saya tidak pakai). Masak sambil dibalik dan diaduk2 sampai nasi agak kering.

    3. Angkat, sajikan dg lauk pelengkap, yummy dan praktis.




    Demikianlah Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo Karya DapoerAy's diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi Goreng Bumbu Cabe Ijo Karya DapoerAy's dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2018/04/resep-nasi-goreng-bumbu-cabe-ijo-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==