Resep Bakpia kering isi kacang hijau oleh Vina Navi
Berikut ini resep memasak Bakpia kering isi kacang hijau. Resep Bakpia kering isi kacang hijau yang dishare oleh Vina Navi dapat disajikan .
Resep Bakpia kering isi kacang hijau
Porsi:
Bahan-bahan
- bahan kulit (a) :
- 250 gt terigu segitiga
- 125 ml minyak goreng kemasan yg bagus ya (sy pkai sunc*)
- 75 ml air
- 50 gr gula halus
- 1/2 sdt garam
- bahan kulit (b) :
- 100 gr trigu segitiga
- 50 ml minyak goreng
- BAHAN ISI KACANG HIJAU : 125 gr kacang hijau
- 4 sdm gulpas (bs d tmbh jika krg manis)
- 2 lembar daun pandan
- seujung sdt garam
- 1 sdm minyak sayur
Langkah
-
Bahan unti/isi : Rebus kacang hijau bersama daun pandan hingga kacang hijau lunak setelah itu tambahkan gulpas.Aduk" hingga air menyusut.Setelah itu tambahkan minyak sayur.Aduk lagi hingga mengering dan kalis.Angkat dan dinginkan.setelah dingin bentuk bulatan sebanyak 20 bagian
-
Adonan A : campur semua bahan kulit A.uleni hingga rata.Adonan ini jdnya kalis dan lemban.bentuk bulatan sbnyk 20 buah dan sisihkan
-
Bahan B : campur smua bahan kulit B hingga rata.Adonan ini mawur ya tp lembab.Bagi juga jd 20 bgian.
-
Pipihkan adonan A lalu beri adonan B lalu pipihkan lg dan lipat membentuk amplop.pipihkan lg.Lakukan sampai 3 x ya
-
Beri isian dan bentuk bulat"(kalau pinyaku bentuknya lonjong" ya..hhee efek pengen cepet).Tata diloyang /teflon.Lalu panggang sampai matang.Jika menggunakan oven kira" 15 - 20 mnit dg suhu 180 drjt celcius
Demikianlah Resep Bakpia kering isi kacang hijau, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bakpia kering isi kacang hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakpia kering isi kacang hijau By Vina Navi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakpia kering isi kacang hijau By Vina Navi dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2018/06/resep-bakpia-kering-isi-kacang-hijau-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.