Resep Soft cheese cupcake oleh candy
Inilah resep cara membuat Soft cheese cupcake. Resep Soft cheese cupcake yang dishare oleh candy bisa menjadi .
Resep Soft cheese cupcake
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 butir kuning telur
- 2 butir telur utuh
- 80 gr gula pasir
- 80 gr tepung terigu (segitiga)
- 20 gr susuk bubuk
- 110 gr butter cair (boleh mix margarin kalau mau)
Langkah
-
Panaskan oven terlebih dahulu dengan suhu 150c derajat.
-
Kocok telur bersamaan dengan gula sampai naeik dan kental. Kurang lebi 10mwnit dengan speed plg cepat.
-
Masukan tepung terigu dan susu di ayak. Mixer sbntr dengan kecepatan rendah,lalu aduk lipat sampai rata.
-
Masukan margarin secara bergantian sambil di aduk lipat sampai rata.
-
Masukan oven.panggang dengan suhu 150c 25 menit. (tergantung oven masing2)
-
Hias suka2 setelah dingin :)
-
Ini sebelum di kasi topping
-
Tampak dalem si kue
Demikianlah Resep Soft cheese cupcake, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soft cheese cupcake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soft cheese cupcake Kiriman dari candy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soft cheese cupcake Kiriman dari candy dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2019/01/resep-soft-cheese-cupcake-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.