Resep Apem nasi sisa oleh laeli Hikmawati
Berikut ini adalah resep cara membuat Apem nasi sisa. Resep Apem nasi sisa yang ditulis laeli Hikmawati bisa menjadi .
Resep Apem nasi sisa
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 gls nasi sisa
- 1 gls tepung terigu
- 1 gls tepung beras
- 1,5 gls santan
- 1/2 gls gula pasir
- 1/4 sdt vanili
- 1/4 sdt garam
- 1 sdt fermipan
- pasta pandan
Cara Membuat
-
Masak santan bersama gula dan garam hingga mendidih, matikan
-
Setelah santan dingin blender nasi, vanili dengan Santan
-
Diwadah lain campurkan tepung beras, tepung terigu dan fermipan
-
Tuang blnderan nasi ke tepung, aduk rata diamkan 1 jam (adonan nampak Berongg pertanda fermipan msih bagus)
-
Panaskan kukusan tutup dandang dialasi serbet
-
Tuang adonan dicetakan yang sudah diberi minyak agar tidak lengket.
-
Kukus 30 menit,cek tusuk y
-
Oh y kukus dengan api sedang
-
Selamat mencoba
Itulah Resep Apem nasi sisa, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Apem nasi sisa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Apem nasi sisa Kiriman dari laeli Hikmawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Apem nasi sisa Kiriman dari laeli Hikmawati dengan alamat Url: https://penceripeluangbisnis.blogspot.com/2019/12/resep-apem-nasi-sisa-kiriman-dari-laeli.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.